Media Pembelajaran Video Komunikasi Total Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Anak Tunarungu
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia
Corresponding Author
Copyright (c) 2018 Jurnal Penelitian Pendidikan Khusus
Full Text: Language : Id
Abstract
Pengguna implan koklea pada anak tunarungu haruslah dimanfaatkan sebagai mana mestinya, yaitu dapat menguasai kosakata sebagai alat untuk berkomunikasi. Melalui pemberian media pembelajaran video komunikasi total diharapkan penguasaan koskata anak meningkat.
Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian eksperimen yang berbentuk Single Subject Research (SSR) dengan desain garfik A-B-A. Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah seorang anak tunarungu berjenis kelamin laki-laki yang duduk di kelas II SDLB. Data diukur menggunakan persentase untuk melihat anak dapat mengucapkan kata benda. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi langsung. Penelitian ini dianalisis dalam bentuk penyajian analisis visual dan grafik.
Keywords
References
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitan Suatu Pendekatan Praktik (Revisi). Jakarta: Rieneka Cipta.
Arikunto, S. (2012). Prosedur Penelitin. Jakarta: Rieneka Cipta.
Arsyad, A. (2016). Media Pembelajaran (revisi). Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Chaer, A. (2011). Tata Bahasa Praktis Bahasa Indonesia (Revisi). Jakarta: Rineka Cipta.
Filina, Z. (2013). Efektivitas Metode Role Playing Untuk Meningatkan Kosakata Anak Tunarungu. E-JUPEKhu, 1, 311–318. Retrieved from http://ejournal.unp.ac.id/index.php/jupekhu
Irdamurni. (2018). Memahami Anak Berkebutuhan Khusus. Padang: Goresan Pena.
Murtini. (2010). Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Dengan Menggunakan Media VCD bagi Anak Tunaungu Kelas D2 SLB-B Gemolong Tahun Peajarann 2009/2010.
Pujiwati, S. (2012). Meningkatkan Pemahaman Kosakata Benda Anak Tunarungu Melalui Metode Maternal Reflektif Di Kelas D II B Di SDLBN Tarantang Lima Puluh Kota. E-JUPEKhu, 1, 142–151. Retrieved from http://ejournal.unp.ac.id/index.php/jupekhu
Rofiandaru, M. (2016). Sistem Pembelajaran Bahasa Isyarat (SIBI) Menggunakan Metode Komunikasi Total Untuk Penyandang Tunarunggu di SLBN Semarang.
Somad, P., & Tati, H. (1995). Ortopedagogik Tunarungu. Bandung.
Sumekar, G. (2009). Anak Berkebutuhan Khusus. Padang: UNP press.
Sunanto, J., Takeuchi, K., & Nakata, H. (2005). Pengantar Penelitian Dengan Subyek Tunggal. Jepang.
Suyana, N. (2017). Peningkatan Penguasaan Kosakata Siswa SMP Melalui Penggunaan Media Daftar Kosakata, 1(1), 86–93.
Tarmansyah. (2004). Komunikasi Anak Berkebutuhan Khusus (No. 21/XXIII08/1--/2004). Padang.
Trimailani, R., Armaini, & Damri. (2015). Efektivitas Pecs Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Anak Tunarungu Kelas VII SMPLB (Single Subject Research Di SLB YPPLB Padang). E-Jupekhu, 4(September), 445–452. Retrieved from http://ejournal.unp.ac.id/index.php/jupekhu
Article Metrics
Abstract Views : 3433 timesPDF (Bahasa Indonesia) Downloaded : 1897 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Jurnal Penelitian Pendidikan Khusus
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.