- Home
- Vol 14, No 1 (2013)
- Sakdiyah
Kepuitisan Sajak Mengantar Jenazah Karya Yaqin Saja
Mislinatul Sakdiyah
(1),
(1)  
 Indonesia
Corresponding Author
Copyright (c)
DOI :
https://doi.org/10.24036/komposisi.v14i1.3947
Full Text:
Language : en
Abstract
Kepuitisan sebuah sajak dapat dicapai penyair dengan mengoptimalkan dan mengefek-tifkan unsur-unsur yang membangun sajak ketika menciptakannya. Dalam kesederhanaannya, sajak Mengantar Jenazah kar-ya Yaqin Saja termasuk sajak yang puitis dan menge-sankan. Artikel ini membahas bagaimana unsur-unsur sa-jak diguna-kan penyairnya untuk mencapai kepuitisan sajak tersebut. Berbagai unsur yang ada dalam sebuah sa-jak perlu dipahami sebagai satu kesatuan yang tak terpi-sahkan sehingga dapat mencapai totalitas makna. Kata kunci: kepuitisan, sajak atau puisi, unsur-unsur sajak, totalitas makna
Article Metrics
Abstract Views : 480 times
PDF Downloaded : 165 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)