Learning Effectiveness Using Google Form in Appreciation Prose Fiction Course
(1)   Indonesia
(2) Universitas Bengkulu  Indonesia
Corresponding Author
Copyright (c) 2021 Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, dan Seni
DOI : https://doi.org/10.24036/komposisi.v22i1.111050
Full Text: Language : id
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas mata kuliah Apresiasi Prosa Fiksi menggunakan aplikasi Google Form pada mahasiswa semester III Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia FKIP Universitas Bengkulu. Metode Research and Development (R&D) pada penelitian ini terdiri dari beberapa tahapan yaitu studi pendahuluan, tahapan pengembangan, uji coba produk, dan evaluasi produk. Kegiatan ujicoba produk berupa tes dalam bentuk esai dan pilihan ganda menggunakan google form menunjukkan capaian hasil belajar yang baik dimana dari 15 poin yang merupakan poin sempurna, hasil rata-rata yang diperoleh mahasiswa pada saat post test adalah 10,4/15. Selain itu hasil dari evaluasi produk menunjukkan bahwa rata-rata peserta memilih sangat setuju atau setuju atas keefektifan kegiatan pembelajaran menggunakan google form. Selain itu berdasarkan infomasi hasil angket, sebagian besar peserta sepakat bahwa penggunaan google form pada mata kuliah Apresiasi Prosa Fiksi tidak hanya efektif tetapi juga efisien, ramah bagi pengguna, paperless, serta fleksibel dalam pengerjaannya.
Keywords
References
Amadi, Mukhsin. 1990. Strategi Belajar Mengajar Keterampilan Berbahasa dan Apresiasi Sastra. Malang: YA3
Sayuti, A. Suminto. 1994. Apresiasi Prosa Fiksi. Jakarta: Depdikbud.
Desy Irsalina Savitri (2019). Penggunaan Pembelajaran 4.0 Berbantuan Aplikasi Google Classroom Dan Google Form Dalam Mata Kuliah Ilmu Sosial Budaya Dasar. (Kalimantan: Universitas Borneo Tarakan) Dikutip Dari Jurnal Borneo Saintek
Esten, Mursal. 1992. Apresias Sastra. Padang: Angkasa Oemarjati,
Boen S. 1992. Dengan Sastra Mencerdaskan Siswa: Memperkaya Pengalaman dan Pengetahuan. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan
Hamdan Husein Batubara. 2016. Penggunaan Google Form Sebagai Alat Penilaian Kinerja Dosen Di Prodi PGMI Uniska Muhammad
Arsyad Al Banjari. Banjarmasin: Universitas Islam Kalimantan MAB. Diakses pada 7 Mei 2020
Jamieson, Vanessa. 2012. The Used Technology in Evaluation Practice. Refinement of Journals s.fu.ca, 8, 1-15
Muhammad Rizal Fauzi (2014), Penggunaan Google Form sebagai Alat Evaluasi Pembelajaran pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia, (Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia, dikutip dari repository.upi.edu. Diakses pada 7 Mei 2020
Putra, N. (2011). Research & Development. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Rusyana, Yus. 1984. Metode Pengajaran Sastra. Yogyakarta: Kanisius
Sumardi, Muljanto (ed). 1992. Berbagai Pendekatan dalam Pengajaran Bahasa dan Sastra. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan
Sumarjo, Yakob dan Saini K.M. 1986. Apresiasi Kesusastraan. Jakarta: PT Gramedia
Slavin, Robert E. 2011. Cooperative Learning: Teori, Riset, dan Praktik. Terjemahan Narulita Yusron. Bandung: Nusa Media.
Tatik Sutarti. 2017. Kiat Sukses Meraih Hibah Penelitian Pengembangan. Yogyakarta: Deepublish
Teeuw.A. 1984. Sastra dan Ilmus Sastra, Pengantar Teori Sastra. Jakarta: Pustaka Jaya
Surat Keputusan Nomor 12 Tahun 2020 pada 13 April 2020 tentang Penetapan Bencana Non-Alam Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid -19) sebagai Bencana Nasional.
Article Metrics
Abstract Views : 274 timesPDF Downloaded : 33 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, dan Seni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.