Perancangan Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan Berbasis Web pada SMK Semen Padang

Annajm Albupy(1), Denny Kurniadi(2),
(1)   Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia

Corresponding Author


DOI : https://doi.org/10.24036/voteteknika.v9i2.112264

Full Text:    Language : id

Abstract


Melakukan transaksi peminjaman buku, pengelolaan data buku,pengelolaan denda, pengelolaan donasi, serta pengelolaan pendaftaran anggota perpustakaan secara offline sangatlah tidak efektif dan memakan waktu. Untuk itu diperlukan sebuah sistem informasi yang dapat mengelola perpustakaan secara efisien. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun sistem informasi manajemen perpustakaan di SMK Semen Padang. Perancangan dalam sistem informasi ini menggunakan metode  waterfall model, yaitu sebuah metode yang sangat struktural, dimana langkah-langkah dari metode ini adalah: proses perencanaan, analisa, desain, dan implementasi pada sistem. Arsitektur dalam merancang sistem informasi manajemen perpustakaan ini menggunakan arsitektur MVC (model,view,controller). Fitur utama dari aplikasi ini adalah: manajemen user, pengelolaan transaksi peminjaman, pengelolaan buku, pengelolaan donasi, pengelolaan denda, dan pengelolaan kritik dan saran. Sistem dibangun menggunakan framework codeigniter yaitu sebuah framework yang dibangun menggunakan bahasa pemograman PHP. Dengan melakukan uji coba mandiri terhadap sistem yang dikembangkan, maka didapatkan hasil bahwa aplikasi sistem informasi perpustakaan ini dapat mempermudah dalam pengelolaan transaksi peminjaman buku, pengelolaan buku, pengelolaan keuangan, dan pengelolaan kritik saran.

Kata kunci : Sistem Informasi, Manajemen Perpustakaan, Framework Codeigniter

 

Performing book lending transactions, managing book data, managing fines, managing donations, and managing offline library member registrations is very ineffective and time consuming. The purpose of this research is to build a library management information system at SMK Semen Padang. The design in this information system uses the prototype model method, that is, a very structural method, where the steps of this method are: the planning process, analysis, design, and implementation of the system. The architecture in designing this library management information system uses the MVC architecture (model, view, controller). The main features of this application are: user management, loan transaction management, book management, donation management, penalty management, and criticism and suggestions management. The system is built using a codeigniter framework, which is a framework built using the PHP programming language. By conducting independent trials of the developed system, the results show that this library information system application can facilitate the management of book lending transactions, book management, financial management, and management of criticism suggestions.

Keywords: Information System, library management, Framework Codeigniter.


References


Hermawan, A. H., Hidayat, W., & Fajri, I. (2020). Manajemen Perpustakaan Dalam Meningkatkan Minat Baca Pserta Didik. Jurnal Islamic Education Manajemen 5 (1), 14.

Luthfiyah, F. (t.thn.). Manajemen Perpustakaan Dalam Meningkatkan Layanan Perpustakaan. Jurnal el-Idare, Vol. 1, No. 2, Desember,189 - 202, 14.

Kustandi, C., & Situmorang, R. (2013). Pengembangan Digital Library Sebagai Sumber Belajar. Perspektif Ilmu Pendidikan - vol.27 th XVIII, 9.

Gunawan, Lawi, A., & Adnan. (2016). Analisis Arsitektur Aplikasi Web Menggunakan Model View Controller (MVC) Pada Framework Java Server Face. Scientific Journal of Informatics Vol. 3, No. 1, 13.

Suhatsyah, M. (2020). Sistem Informasi Pengelolaan Perpustakaan Berbasis Web Dengan Menggunakan Php & Mysql Pada Smp Swasta Bina Bangsa Meral Karimun. Jurnal TIKAR Volume 1, No.1, Januari 2020, 8.

Suhatsyah, M. (2020). Sistem Informasi Pengelolaan Perpustakaan Berbasis Web Pada Sman 1 Cibinong. Jurnal TIKAR Volume 1, No.1, Januari 2020, 8.

fahmi, k., hartoyo, a. t., astuti, i. f., & cahyadi, d. (2016). Perancangan Dan Implementasi Aplikasi Perpustakaan . Jurnal Informatika Mulawarman Vol. 11 No. 1, 8.

Regina Adelia, S. (2020). Perancangan Sistem Informasi Peminjaman Buku Diperpustakaan. Jurnal Teknologi, Vol. 10 , No.1, 8.

salsabilah, z., & yulianti. (2019). Perancangan Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web pada SMK Negeri 1 . Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi Vol. 2, No. 1, 6.

Dari, D. W., Sari, A. O., & Astriliyana. (2019). RANCANG BANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH BERBASIS . Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Komputer VolL. 4. No. 2 , 6.

Sidiq, A. B., & Kurniadi, D. (2021). Perancangan sistem informasi ujian online berbasis web di SMKN 1 Solok . VoteTEKNIKA: Jurnal Vocational Teknik Elektronika dan Informatika, 8(4), 94-106.

Adiguna, A. R., Saputra, M. C., & Pradana, F. (2018). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Gudang pada PT . Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer Vol. 2, No. 2, 10.

Susanto, C., & Hardi. (2015). Perancangan Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web Pada. Konferensi Nasional Sistem & Informatika 2015 STMIK STIKOM Bali, 9 – 10 Oktober 2015, 6.

Haviluddin. (2011). Memahami Penggunaan UML (Unified Modelling Language). Jurnal Informatika Mulawarman Vol 6 No. 1, 15.

Suendri. (2018). Implementasi Diagram UML (Unified Modelling Language) Pada Perancangan Sistem. ALGORITMA: Jurnal Ilmu Komputer dan Informatika Volume: 03, Number : 01, 9.

Kaunang, F. J. (2018). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Fasilitas. Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Informasi, 7.

Arief, M. R. (2011). Keamanan User Database. Jurnal Dasi Vol. 12 No. 1 Issn: 1411-3201 , 7.

Ridha, M. R. (2013). Perancangan Sistem Infomasi Pengolahan Data Kuliah Kerja Usaha Dan Penelitian. Jurnal Sistemasi, Volume 2, Nomor 4 Issn:2302-8149, 13.

Effendy, F., & Nuqoba, B. (2016). Penerapan Frameworkbootsrap Dalam Pembangunan Sistem Informasi Pengangkatan Dan Penjadwalan Pegawai (Studi Kasus:Rumah Sakit Bersalin Buah Delima Sidoarjo). Jurnal Informatika Mulawarman Vol. 11 No. 1, 5.

Frida M, R. E. (2016). Peranan Pengelola Perpustakaan Dalam Meningkatkan Pelayanan Bagi Siswa Smp Negeri Empat Manado . E-Journal “Acta Diurna” Volume V. No.3, 14.

Amal, E. (2016). Analisis Pelayanan Perpustakaan Pada Kantor Perpustakaan Arsip Dan Dokumentasi Kabupaten Sigi . 63 E Jurnal Katalogis, Volume 4 Nomor 4 Issn: 2302-2019, 12.

Adhitya, E. D., Yudaningtyas, E., & Sarosa, M. (2013). Perlindungan Web pada Loginsistem Menggunakan Algoritma Rijndael . Jurnal Eeccis Vol. 7, No. 1, 8.

Rochmah, E. A. (2016). Pengelolaan Layanan Perpustakaan. Ta’allum, Vol. 04, 16.

Aminudin, N. A. (2015). Peranan Guru Sebagai Tenaga Perpustakaan Dalam Pemberdayaan Perpustakaan Sebagai Sumber Belajar Di Sekolah Luar Biasa Yaketunis Yogyakarta. Khianah Al-Hikmah Vol 3 No 1, 8.

Herfina, H., & Hafiar, H. (2017). Evaluasi Sikap Siswa Terhadap Perpustakaan Sekolah. Jurnal Kajian Informasi & Perpustakaan Vol. 5, No. 2 Issn 2303-2677, 16.


Article Metrics

 Abstract Views : 3555 times
 PDF (Bahasa Indonesia) Downloaded : 1191 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.