Teknologi Digital Sebagai Ide Penciptaan Seni Grafis Teknik Stencil Print

Kevin Amelta(1), Maltha Kharisma(2),
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia

Corresponding Author


DOI : https://doi.org/10.24036/stjae.v13i3.130182

Abstract


Penciptaan karya ini bertujuan untuk mengedukasi dan mengajak masyarakat tentang teknologi digital yang divisualisasikan ke dalam karya seni grafis dengan teknik stencil print. Metode yang digunakan dalam karya grafis ini menggunkan metode oleh konsorsium seni yang terdiri dari 5 tahapan yaitu persiapan, elaborasi, sintetis, realisasi konsep, dan penyelesaian. Selama proses berkarya digunakan material kertas dan cat sebagai bahan serta pisau, busa dan pensil sebagai alat. Sehingga menghasilkan 10 buah karya yang memvisualkan fungsi dan manfaat dari berbagai objek teknologi digital dengan rincian 10 judul karya, yaitu; 1) Digi Shiv, 2) Let’s Play, 3) Shopaholic, 4) World Wide Connect, 5) The Cloud, 6) Served, 7) All Subject, 8) Health Monitor, 9) Fast Dollar, 10) Visual Generate.

Article Metrics

 Abstract Views : 46 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.