Gambaran Peran Kelompok Acuan pada Pembelian Produk Fashion secara Online Shopping
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia
Corresponding Author
Copyright (c) 2018 Jurnal RAP
DOI : https://doi.org/10.24036/rapun.v9i1.10386
Full Text: Language : id
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran peran kelompok acuan, terdiri dari kelompok persahabatan, belanja, kerja, masyarakat maya, dan pegiat konsumen pada pembelian produk fashion secara online shopping. Jenis penelitian ini adalah deskriptif-kuantitatif dengan jumlah subyek 205 wanita dewasa di daerah Bukittinggi, di ambil secara accidental sampling. Hasil penelitian menunjukkan kelima kelompok acuan memiliki tingkat peran yang berbeda-beda, namun peran yang paling dominan yang di persepsikan subyek yaitu kelompok persahabatan, selanjutnya yaitu kelompok masyarakat maya, pegiat konsumen, kerja dan terakhir belanja. Kemudian dari hasil uji chi-square menunjukkan diantaradata demografi hanya kategori tempat tinggal yang memiliki perbedaan pada kelompok acuan.
Keywords
Peran kelompok acuan, produk fashion, online shopping
Article Metrics
Abstract Views : 326 timesPDF Downloaded : 115 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Jurnal RAP