Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan pemilihan kualitas buah Jeruk Pontianak dengan menggunakan metode ke ilmuan pencitraan digital. Ektrasi nilai citra RGB dan di konversi ke dalam bentuk HSV. Penggunaan nilai Hue sebagain indikator warna dan identifikasi warna citra Jeruk Ponitanak. Rentang nilai Hue (0.627 - 8.991), data ini diambil dari 10 buah sample jeruk terlalu matang, nilai Hue (11.914- 29.688), data ini diambil dari 10 sample buah jeruk matang, dan rentang nilai Hue (30.224 - 68.68) digunakan sebagai 10 buah sample jeruk mentah. Proses klasifikasi citra kulit jeruk menggunakan Aplikasi GUI MATLAB agar proses klasifikasi citra dapat dilakukan dalam waktu singkat

Keywords


Citra, Hue, Jeruk, MATLAB