The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Abstract


Perkembangan teknologi yang begitu pesat pada saat ini, menjadi kebutuhan manusia yang selalu menginginkan kemudahan-kemudahan akan fasilitas yang mendukung dalam menyelesaikan pekerjaannya dengan sangat mudah. TPA menjadi tempat yang juga terpengaruh oleh perkembangan teknologi tersebut. TPA yang ada pada saat ini yang masih menetapkan pembelajaran model ceramah atau menual membuat siswa-siswa yang belajar disana menjadi bosan dan malas untuk belajar al-quran.
Dengan ditemukan masalah pada TPA tersebut maka dibuatlah sebuah sistem belajar dengan menggunakan game yang dapat memberi solusi kepada guru TPA dalam mengajar anak TPA yang memiliki daya tangkap lemah dalam proses pembelajaran model ceramah atau manual. Game edukasi yang akan dirancang nantinya menggunakan metode SDLC Waterfall, dengan bahasa pemograman Javascript yang terhubung pada Adobe Flash CS3.
Pada game edukasi terdapat pilihan menu game yang dapat dimainkan oleh siswa TPA, diantaranya menu play yang nantinya akan menyediakan pilihan menu game mana yang akan dimainkan.


Keywords: Game Edukasi, TPA, Javascript, SDLC Waterfall