Meta Analisis Efektivitas Model Pembelajaran Project-Based Learning

Tania Octavia Harahap(1), Riki Mukhaiyar(2),
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia

Corresponding Author


DOI : https://doi.org/10.24036/jtev.v6i2.109547

Full Text:    Language : en

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Efektivitas model pembelajaran Project based learning melalui Meta Analisis. Penelitian ini menggunakan metode Meta Analisis dengan Kajian Literatur (literature research). Subjek penelitian ini adalah Peneliti sendiri, yang akan menganalisis penelitian sebelumnya yang berkaitan dengan Efektivitas model pembelajaran Project based learning dengan Meta Analisis. Data penelitian diambil dari jurnal dan internet yang diperoleh, selanjutnya dideskripsikan untuk menggambarkan dan menggabungkan dari hasil setiap penelitian. Berdasarkan hasil penelitian, Meta analisis dapat dilakukan dengan beberapa tahap yaitu mendefinisikan masalah, mengumpulkan literatur yang tersedia, mengonversi serta mengoreksi informasi, mendeskripsikan pada setiap data yang didapat, tahap terakhir mempertimbangkan efektivitas pada studi yang telah diamati serta hasil berupa kesimpulan penelitian. Dari berbagai jurnal yang diperoleh untuk mengetahui Efektivitas model pembelajaran Project based learning dapat dilihat dari tujuan penelitian, desain penelitian, populasi penelitian, teknik pengumpulan data, dan analisa data. Menggunakan Meta Analisis membantu peneliti untuk menggabungkan hasil penelitian yang diperoleh. Dari hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan, bahwa berdasarkan meta analisis Efektivitas model pembelajaran project based learning dapat dilakukan melalui beberapa tahap, meta analisis Efektivitas model pembelajaran project based learning digunakan untuk menganalisis serta menggabungkan berdasarkan hasil temuan dari beberapa penelitian yang sejenis.


Keywords


Meta-Analysis, Effectiveness, Project-Based Learning

References


Y. D. Anggreni, Festiyed, and Asrizal, “META-ANALISIS PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK SMA Program Studi Magister Pendidikan Fisika , FMIPA Universitas Negeri Padang Dosen Program Studi Magister Pendidikan Fisika , FMIPA Univers,” Pillar Phys. Educ., vol. 12, no. 4, pp. 881–888, 2019.

B. Pearlman and J. W. Thomas, “Bob Pearlman Home Project-Based Learning 21st Century Learning A REVIEW OF RESEARCH ON PROJECT-BASED LEARNING,” 2000, [Online]. Available: http://www.bie.org/research/study/review_of_project_based_learning_2000.

R. Anwar, S. Fertilitas, D. A. N. Endokrinologi, B. Obstetri, D. A. N. Ginekologi, and F. K. Unpad, “Meta Analisis,” 2005.

Saryono and R. Ahmad, “META ANALISIS PENGARUH PEMBELAJARAN PENDEKATAN TAKTIK (TGfU) TERHADAP PENGEMBANGAN ASPEK KOGNITIF SISWA DALAM PENDIDIKAN JASMANI,” J. Pendidik. Jasm. Indones., vol. 8, no. 2, pp. 144–151, 2011.

R. Juwita, F. Firman, R. Rusdinal, M. Aliman, and U. N. Malang, “Meta Analisis : Perkembangan Teori Struktural Fungsional dalam Sosiologi Pendidikan,” J. Perspekt. J. Kaji. Sosiol. dan Pendidik. Vol., vol. Vol 3, no. January, p. No 1, 2020, doi: 10.24036/perspektif.v3i1.

F. Jamil, R. Mukhaiyar, and I. Husnaini, “Kajian Literatur Rekonstruksi Mata Kuliah (Studi Kasus Mata Kuliah Pengolahan Sinyal Teknik Elektro UNP),” JTEV (Jurnal Tek. Elektro dan Vokasional), vol. 6, no. 2, p. 198, 2020, doi: 10.24036/jtev.v6i2.108742.

M. Pelajaran, D. Dan, P. Listrik, K. X. Di, F. Teknik, and U. N. Yogyakarta, “EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING ( PBL ) UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR PENGUKURAN BESARAN LISTRIK WONOSARI THE EFFECTIVENESS PROJECT BASED ( PBL ) LEARNING MODEL IMPROVED RESULTS FOR LEARNING MEASUREMENT OF AMOUNT OF ELECTRICITY SUB,” E-Journal Univ. Negeri Yogyakarta http//journal.student.uny.ac.id/, vol. 5, no. 4, pp. 332–342, 2015.

S. Klaten, O. Andoko, R. Pranjono, P. Studi, and P. Teknik, “EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK DI EFFECTIVENESS MODEL OF PROJECT BASED LEARNING ON THE SUBJECT OF ENGINEERING DRAWINGAT CLASS X PROGRAM OF PO,” E-Journal Univ. Negeri Yogyakarta, vol. 76, no. 1, pp. 307–313, 2015.

D. B. Wijanarko and S. Hadi, “EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN TEKNIK KERJA BENGKEL TERHADAP HASIL BELAJAR KELAS X SMK N 2 YOGYAKARTA,” E-Journal Univ. Negeri Yogyakarta, vol. vol 3, no. 2, pp. 201–208, 2014.

A. A. Saputro, S. Hadi, P. Studi, and P. Teknik, “EFEKTIVITAS MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN TEKNIK MIKROPROSESOR DI SMK N 2 YOGYAKARTA,” E-Journal Univ. Negeri Yogyakarta http//journal.student.uny.ac.id/, vol. vol 4, no. 1, pp. 91–98, 2014.

D. Marten and N. Syah, “PESISIR SELATAN,” J. Imiah Pendidik. dan Pembelajaran, vol. 3, pp. 394–405, 1858.

I. Laili, “EFEKTIVITAS PENGEMBANGAN E-MODUL PROJECT BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN INSTALASI,” J. Imiah Pendidik. dan Pembelajaran, vol. 3, pp. 306–315, 1858.

C. Oriza and I. Syaiful, “Efektivitas Project based Learning pada Mata Kuliah Praktek Instalasi Listrik Industri,” JUPITER (Jurnal Pendidik. Tek. Elektro), vol. 04, no. September, pp. 19–24, 2019.

C. L. Chiang and H. Lee, “The Effect of Project-Based Learning on Learning Motivation and Problem-Solving Ability of Vocational High School Students,” Int. J. Inf. Educ. Technol., vol. 6, no. 9, 2016, doi: 10.7763/IJIET.2016.V6.779.

R. Retnowati, Y. Istiadi, and R. Istiana, “Effectiveness of Project Learning Model Based on Local Wisdom in Improving Creativity to Develop Environment Learning Media,” Adv. Soc. Sci. Educ. Humanit. Res., vol. 253, no. Aes 2018, pp. 567–571, 2019.

K. R. Winatha and M. M. Abubakar, “THE USAGE EFFECTIVITY OF PROJECT-BASED INTERACTIVE E-MODULE IN IMPROVING STUDENTS ’ ACHIEVEMENT,” J. Pendidik. Teknol. dan Kejuru., vol. 24, no. 2, pp. 198–202, 2018, doi: 10.21831/jptk.v24i2.20001.


Article Metrics

 Abstract Views : 1638 times
 PDF Downloaded : 864 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.