PENINGKATAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK MELALUI TARI LAYANG-LAYANG DI TAMAN KANAK-KANAK PRESIDEN 2 PADANG

Febriani Effendi(1),
(1)  

Corresponding Author


DOI : https://doi.org/10.24036/1713

Full Text:    Language : en

Abstract


Penelitian ini di latarbelakangi oleh rendahnya kemampuan motorik kasar anak. Sebagian anak belum bisa menggerakkan anggota tubuh dengan baik.  Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan minat anak untuk melakukan suatu kegiatan yang bisa meningkatkan motorik kasar di Taman Kanak-kanak Presiden 2. Metode penelitian yang di gunakan adalah penelitian tindakan kelas. Hasil penelitian dari siklus I masih terlihat rendah dan siklus II kemampuan motorik kasar anak meningkat.  Dapat di simpulkan melalui tari layang-layang dapat meningkatkan motorik kasar.

Article Metrics

 Abstract Views : 313 times
 PDF Downloaded : 271 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.