Efforts to Improve the Quality of Education in Freedom Writers by Richard LaGravenese

Refi Perdana, An Fauzia Rozani, Muhd.Al-Hafizh(1),
(1)  

Corresponding Author
Copyright (c)

DOI : https://doi.org/10.24036/ell.v1i1.1825

Full Text:    Language : en

Abstract


Abstrak
Skripsi ini merupakan analisa naskah film Fredom Writers (2007) yang
ditulis oleh Richard LaGravenese. Permasalahan yang dibahas dalam
naskah film ini adalah bagaimana karakter utama, Erin Gruwell yang
memiliki usaha- usaha sebagai seorang guru dalam meningkatkan
kualitas pendidikan dan sejauh mana karakter, plot (konflik) dan setting
mengungkapkan usaha- usaha yang dilakukan oleh karakter utama.
Metode yang dilakukan untuk menganalisa naskah film ini adalah text
based approach. Tujuan penganalisaan ini ialah untuk mengetahui sejauh
mana naskah film Freedom Writers memperlihatkan usaha untuk
meningkatkan kualitas pendidikan. Penganalisaan ini difokuskan pada
karakter, plot dan setting yang didasarkan pada teory moral development
oleh Kholberg. Hasil penganalisaan memperlihatkan bahwa untuk
meningkatkan kualitas pendidikan dibutuhkan usaha yang keras dan
pengorbanan. Hal ini diperlihatkan oleh karakter. Karakter tersebut
melakukan usahanya lewat merubah kebijaksanaan yang ada di sekolah
dengan yang lebih baik dan merubah pola hidup siswa- siswanya.
Kata kunci: usaha, meningkatkan, kualitas, pendidikan

Article Metrics

 Abstract Views : 150 times
 PDF Downloaded : 78 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)