The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Abstract


Pelayanan pendidikan yang diselenggarakan oleh PAUD dituntut untuk mampu memfasilitasi seluruh aspek perkembangan peserta didik melalui kegiatan pembelajaran yang menyenangkan dan membantu terjadinya peningkatan pemahaman orang tua atau warga masyarakat sekitar mengenai bermain sebagai kegiatan pembelajaran yang menyenangkan. Kegiatan pembelajaran menyenangkan bagi anak usia dini perlu dirancang untuk membantu anak-anak memperoleh simulasi kehidupan yang sesungguhnya dalam kegiatan sehari-hari. Kegiatan pembelajaran di PAUD disesuiakan dengan tahapan tumbuh kembang anak dan situasi perkembangan teknologi mutakhir yang berbasis prinsip pembelajaran bermodel experiential learning. Atas dasar itu, diperlukan suatu kegiatan yang memfasilitasi terciptanya pengalaman belajar bagi pengelola dan orang tua atau warga masyarakat di sekitar PAUD tentang pembelajaran experiential learning.

 

Kata kunci: PAUD, experiential learning, peserta didik, teknologi