Abstract


PERBANDINGAN KUALITAS TERJEMAHAN JUDGEMENT DALAM NOVEL THE ADVENTURES OF TOM SAWYER

(Kajian SFL dalam Penerjemahan)

Abstract

The aims of this research were to compare and describe the translation quality of judgement in classic novel The Adventures of Tom Sawyer which translated by two different translators and published by two different publishers. The resource of data was utterances which contained judgement expression in novel The Adventures of Tom Sawyer and its two translations. The data in this research were words, clauses and phrases contained judgement expression. The type of this research was descriptive qualitative and categorized as embedded research. In the finding, the two translated version of The Adventures of Tom Sawyer were accurately and acceptability translated, but in detail the quality of first target language is more accurate and more acceptable.

Key words: Judgement, Comparison and Translation

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan dan mendeskripsikan kualitas terjemahan judgement pada terjemahan novel klasik The Adventures of Tom Sawyer yang diterjemahkan oleh dua penerjemah yang berbeda dan ditebitkan oleh dua penerbit yang berbeda. Sumber data dalam penelitian ini berupa ungkapan yang mengandung judgement dari novel The Adventures of Tom Sawyer dan dua versinya yang berbentuk kata, frasa dan klausa. Penelitian ini termasuk dalam penelitian deskriptif kualitatif dengan studi kasus terpancang. Pada hasil temuan, ditemukan bahwa kedua novel terjemahan mempunyai kualitas keakuratan dan kebeterimaan yang cukup tinggi, tetapi bila diperhatikan secara detail bahwa kualitas terjemahan pada BSa 1 sedikit mempunyai kualitas yang lebih baik dari BSa 2.

 

Kata Kunci: Judgement, Perbandingan dan Terjemahan


Keywords


judgement, perbandingan, terjemahan.