PENGARUH NUMBER SENSE TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SD DI KOTA BUKITTINGGI

Socha Kardiadinata - Universitas Negeri Padang
Duryati Duryati - Universitas Negeri Padang

Abstract


Effect of number sense on mathematics learning achievement of elementary students in the Bukittinggi city. This study aims to see the contribution or influence of number sense on the mathematics learning achievement of elementary students in the Bukittinggi city. This study uses quantitative methods with correlational research designs. The population in this study were elementary school students in the Bukittinggi city with a total sample of 109 people taken by cluster purposive sampling technique. This study uses a number sense test instrument developed by McIntosh et al, while data on mathematics learning achievement variables are taken by the documentation method. The data analysis technique used is simple linear regression analysis. The results showed that the value of R Square was 0.059 and p = 0.011 (p <0.05) which indicated that number sense had an effect of 5.9% on mathematics learning achievement.

 Pengaruh number sense terhadap prestasi belajar matematika siswa SD di Kota Bukittinggi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat kontribusi atau pengaruh number sense terhadap prestasi belajar matematika siswa SD di Kota Bukittinggi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian korelasional. Populasi pada penelitian ini adalah siswa sekolah dasar di Kota Bukittinggi dengan jumlah sampel sebanyak 109 orang yang diambil dengan teknik cluster purposive sampling. Penelitian ini menggunakan alat ukur tes number sense yang dikembangkan oleh McIntosh, et al. sedangkan data variabel prestasi belajar matematika diambil dengan metode dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan nilai R Square sebesar 0,059 dan p = 0,011 (p < 0,05) yang menunjukkan number sense berpengaruh sebesar 5,9 % pada prestasi belajar matematika. 


Keywords


Number sense; mathematics learning achievement; elementary school students

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.24036/jrp.v2019i3.7094