HUBUNGAN ANTARA MINAT BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN TEKNIK DASAR OTOMOTIF PADA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN DI SMK NEGERI 1 PADANG

Willy Deosnof - Universitas Negeri Padang
Hasan Maksum - Universitas Negeri Padang
Toto Sugiarto - Universitas Negeri Padang

Abstract


Abstrak

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh minat belajar siswa dalam mengikuti proses pembelajaran pada mata pelajaran teknik dasar otomotif masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk: mengungkapkan, hubungan antara minat belajar dengan prestasi belajar mata pelajaran teknik dasar otomotif pada kelas X kompetensi keahlian teknik kendaraan ringan di SMK N 1 Padang. Jenis penelitian ini deskriptif kuantitatif, bersifat korelasional. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah simple random sampling, sebanyak 56 orang. Pengumpulan data menggunakan angket berdasarkan Skala Likert yang telah teruji validitas dan reliabilitasnya. Hasil penelitian ini adalah: (1) Terdapat hubungan yang berarti (signifikan) antara minat belajar dengan prestasi belajar mata pelajaran teknik dasar otomotif siswa kelas X Teknik Kendaraan Ringan SMK Negeri 1 Padang. Adanya hubungan yang berarti tersebut ditunjukan oleh harga t hitung lebih besar dari harga t tabel (3,618>2,005), (2) Berdasarkan hasil penelitian tentang minat belajar diperoleh tingkat pencapaian responden sebesar 70 % ini termasuk dalam cukup tinggi, (3) Tingkat pencapaian skor prestasi belajar adalah sebesar 83 % dan masuk kedalam kategori baik.

Kata Kunci: Minat Belajar, Prestasi Belajar

 

Abstract

Research is stimulated by the interest in student learning in following the process of learning on the basic techniques the car is still low. The study aims to: the relationship between interest to learn to start the study subjects of the basic techniques in automotive in class X of engineering light vehicles in the SMK Negeri 1 Padang. This type of research is short of descriptive set of quantitative, is merely correlational. The sampling in this study is simple random sampling, as many as 56 people. Gathering data using data using the questionnaire based on likert that has proven its validity and reliability of a. The result of this research is : (1) There are relationships wich means (significant) of interest in learning achievement the basic techniques in automotive class X of Vehicle Light SMK Negeri 1 of Padang. The relationship wich means the indicated price to count more than the price to the table (3,618>2,005). (2) Based on the results of research on an interest about study by the level of the achievment of the respondents by 70% is included in high enough, (3) The test scores of academic achievment is equal to 83% and are include in the category of good.

 

Keywords: Interest in Studying, Achievment Study.

Full Text:

PDF