Pengaruh Rasio Likuiditas, Pofitabilitas dan Struktur Aktiva terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Telekomunikasi Indonesia yang terdaftar di BEI Periode 2010-2017

Suci Ramadhani - Universitas Negeri Padang
Halkadri Fitra - Universitas Negeri Padang

Abstract


Tujuan - Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: (1) Pengaruh rasio likuiditas terhadap
struktur modal perusahaan Telekomunikasi Indonesia yang terdaftar di bursa efek indonesia (BEI)
(2) Pengaruh profitabilitas terhadap struktur modal perusahaan Telekomunikasi Indonesia yang
terdaftar di bursa efek indonesia (BEI) (3) Pengaruh struktur aktiva terhadap struktur modal
perusahaan Telekomunikasi Indonesia yang terdaftar di bursa efek indonesia (BEI)
Metodologi - Penelitian ini tergolong penelitian kausatif. Populasi dalam penelitian ini adalah
seluruh perusahaan telekomunikasi Indonesia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-
2017. Sampel pada penelitian ini ditentukan dengan purposive sampling berdasarkan kriteria
perusahaan telekomunikasi Indonesia yang terdaftar di BEI, perusahaan yang menerbitkan
laporan keuangan selama tahun pengamatan dan perusahaan yang memiliki laba bersih selama
tahun pengamatan. Sampel pada penelitian ini yaitu sebanyak 40
Temuan - Hasil penelitian ini menunjukkan (1) CR berpengaruh negatif dan tidak signifikan
terhadap struktur modal (2) ROE berpengaruh negatif dan signifikan (3) FAR berpengaruh positif
dan signifikan terhadap struktur modal perusahaan telekomunikasi Indonesia yang terdaftar di BEI
Kesimpulan - Analisis ini menyoroti pengaruh rasio likuiditas, profitabilitas dan struktur aktiva
terhadap struktur modal.. Ini jelas terlihat dalam hubungan ini dari sudut pandang empiris.
Batasan - Penelitian ini hanya membatasi dengan beberapa variabel

Keywords: struktur modal, rasio likuiditas, profitabilitas, struktur aktiva


Full Text:

PDF

References


Agus Sartono. 2001. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: BPFE.

Anantia Dewi Eviani. 2015. Pengaruh Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan, Dividend Payout Ratio, Likuiditas

dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal. Jurnal Akuntansi dan Sistem Teknologi Informasi Vol. 11

No. 2 September 2015: 194-202.

Andre dan Karya. 2014. Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aset dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Struktur

Modal Serta Harga Saham. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 6.3 (2014): 514-530.

Bambang Riyanto. 2001. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi keempat Yogyakarta:BPFE.

Martono dan Agus Harjitno. 2010. Manajemen Keuangan (Edisi 3). Yogyakarta: Ekonisia.

Brigham EF, Houston JF. 2006. Dasar – Dasar Manajemen Keuangan Buku 1 Edisi10. Jakarta : Salemba Empat

Brigham, Houston. 2011. Dasar – Dasar Manajemen Keuangan Buku2 Edisi11. Jakarta : Salemba Empat

Brigham, Eugene F dan Louis C. Gapenski. 1996. Intermediate Financial Management. Fifth Edition. The Dryden

Press

Horne, J.C dan J.M. Machowicz. 2005. Prinsip-prinsip manajemen keuangan. Edisi 12. Salemba empat. Jakarta.

Irham Fahmi. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan Ke-2. Bandung : Alfabeta.

Imam Ghozali. 2007. Aplikasi analisis multivariate dengan program SPSS. Badan penerbit UNDIP. Semarang.

Khariry dan Yusniar. 2016. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal. Jurnal Wawasan Manajemen Vol.

Nomor 2 Juni 2016.

Keown, A. J dan J. D Martin. 2010. Manajemen keuangan: prinsip dan penerapan. Salemba empat. Jakarta.

Lukas Atmaja Setia. 2003. Manajemen Keuangan Edisi Revisi. Yogyakarta : Andi.

Lukas Atmaja Setia. 2008. Teori dan Praktek Manajemen Keuangan. Yogyakarta : Andi.

Lukman Syamsudin. 2007. Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta : Raja grafindo persada.

Martono dan Agus Harjitno. 2010. Manajemen Keuangan (Edisi 3). Yogyakarta: Ekonisia.

Normawaty dan Sonang. 2017. Pertumbuhan Perusahaan, Struktur aktiva, dan Pertumbuhan Penjualan Serta

Pengaruhnya Terhadap struktur Modal. Jurnal ilmu dan Riset Manajemen Volume 6 Nomor 4.

Novione dan Rusmala Dewi. 2016. Pengaruh Pertumbuhan penjualan, Struktur Aktiva, dan Pertumbuhan Aktiva

Terhadap Struktur Modal. E-jurnal manajemen unud. Vol 5. No 8.

Nur Indriantoro dan Bambang Supomo, 1999. Metodologi Penelitian Bisnis untuk Akuntansi dan Manajemen. Edisi 1.

Cetakan Pertama BPFE. Yogyakarta.

Saswanto dan Lailatul. 2017. Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aset dan Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur

Modal. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, Volume 6 Nomor 1.

Sekar Mayangsari. 2001. Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusahan pendanaan peru sahaan:

pengujian pecking order hipotesis. Media riset akuntansi, auditing dan informasi, vol I no 3.

Subramanyam, K.R. dan John J. Wild.2010. Analisis laporan keuangan. Jakarta: salemba empat.

Wing W. Winarno. 2009. Analisis ekonometrika dan statistika dengan eviews. Yogyakarta: Erlangga.

Weston, J. Fred dan Thomas E, Copeland. 1999. Manajemen Keuangan, Edisi kesembilan, Jilid 2. Jakarta:

Binarupa Aksara.

Weston, J,F dan Brigham, E,F. 2005. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan, Edisi Kesembilan, Jilid 2, Penerbit

Erlangga, Jakarta.

Yuliana dan Vivi. 2015. Pengaruh Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap

Struktur Modal. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 4 No. 5.

www.idx.co.id




DOI: http://dx.doi.org/10.24036/jkmw0255180