KREATIVITAS ANAK MELALUI PERMAINAN KEPINGAN GEOMETRI PAPAN PLANEL DI TK JAM’IYYATUL HUJJAJ BUKITTINGGI

Yanti Yanti(1),
(1)  

Corresponding Author


DOI : https://doi.org/10.24036/spektrumpls.v1i1.1452

Full Text:    Language : en    Language : en

Abstract


Abstrak

 

Kreativitas anak perlu dikembangkan, oleh karena itu pembelajaran harus menarik dan menyenangkan. Salah satu cara untuk meningkatkan Kreativitas adalah melalui permainan kepingan geometri papan planel. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek dalam penelitian ini adalah anak didik kelompok A TK Islam Jam’iyyatul Hujjaj Kota Bukittinggi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada peningkatan kreativitas anak melalui bermain kepingan geometri papan planel. Penelitian ini dilakukan sebanyak dua siklus dengan rentang waktu selama dua bulan dan jumlah pertemuan sebanyak empat kali setiap  siklusnya. Perlakuan tiap siklus dilakukan dengan tindakan yang berbeda dimana pada siklus satu peneliti memilih kegiatan permainan kepingan geometri papan planel secara individu, dan pada siklus dua dilakukan secara berkelompok masing masing kelompok berjumlah tiga orang. Berdasarkan analisis data dari penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan.


Article Metrics

 Abstract Views : 277 times
 PDF Downloaded : 77 times  PDF Downloaded : 135 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.